Berita "Puisi Rissa Churria"

MENCARI WAJAHKU DI BOLA MATAMU
  • Aug 13, 2024
  • Rastono Sumardi
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

(Rissa Churria)   Hanya ada airmata Tumpah beserak di pipi Meski malam menubuah Pada sakral ritual rindu Kekasih Aku enggan beranjak Dari teduh wajahmu Sesekali biarkan aku Berkelindan menca… selengkapnya


ALGORITMA DAN PUISI DI MATA RIRI SATRIA
  • Jul 28, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Adakah kesamaan antara algoritma dan puisi? Saya menemukan sebuah kutipan yang ditulis oleh Riri Satria dalam buku puisinya Winter in Paris (2017) serta Metaverse (2022): “Bagi saya, matematika, algoritma, serta program… selengkapnya


Mengenal Penyair Rissa Churria
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Rissa Churria, biasa dipanggil Ummi Rissa adalah penyair yang saat ini tinggal dan menetap di Bekasi, Jawa Barat. Karyanya diterbitkan dalam buku kumpulan puisi tunggal, yaitu : “Harum Haramain” (2016), “Per… selengkapnya


DI UJUNG KATA (Rissa Churria)
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Kita menunggu pagi Dengan ponsel yang diam Laptop hening tak bergeming Udara masih basah bersama embun Di ujung kata Kelu meraja dinamika Kadang sulit berucap "tidak" Saat setangkai mawar datang dengan gejo… selengkapnya


PEREMPUAN KENANGA
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

  Perempuan itu berkaca-kaca saat kata-kata itu melukai dan merupa  sayatan-sayatan di hatinya. Air matanya tumpah mengalir begitu saja. Membentuk sebuah bendungan yang dinamai rela.  Tak ada cerita yang … selengkapnya


GADA RUJAKPALA WERKUDARA (Rissa Churria)
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Sepeninggal Raja Kangsa Dalam rentetan perang tanding Baladewa Gada rujakpala tak bertuan Meninggalkan aroma pengasingan Panas kering membakar ruang ingin Di acungkan menghadap awan Gada menangkap sinyal tantangan Al… selengkapnya


KOPI RINDU  (Rissa Churria) 
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Aku ingin berbisik Pada secangkir kopi  Di telaga kasihmu  Di antara gula senyuman Dan pahit kerinduan paling syahdu  Senja yang ranum Ingin mengulang kembali Saat semburat warna saga Di kaki cakrawal… selengkapnya


KEPADA PEMILIK  SECANGKIR KOPI (Rissa Churria)
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Aku coba mengubah kopi Menjadi larik-larik puisi Secangkir robustakah yang mengubah senyum Atau sebait sajak Mengubah warna blanggreng Atau hatimu yang ragu Berbuah merah jambu  Aroma tanah perkebunan Tak perna… selengkapnya


DI STASIUN TRANSIT
  • Jul 17, 2024
  • Iin Muthia Nurdin
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

Ada remah harap yang tertinggal Melayang dari gerbong perasaan Mengendap endap memasuki sinyal jiwa Setelah lelah perjalanan Dan roti berisi lelehan madu  kenangan  Berbalut cinta dan asa Menjadi suguhan tiap … selengkapnya


MENGEJA WAJAH FAJAR
  • Jul 15, 2024
  • Rastono Sumardi
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

  fajar masih menyisakan rindu tentang wajah malam yang teduh kokok ayam menyela tanda subuh jingga bagaskara membayangi langit   Ini subuh pertama ramadhan Mengabarkan geliat hidup Setia men… selengkapnya


SITINGGIL CINTA
  • Jul 15, 2024
  • Rastono Sumardi
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

  Aku tak lagi ingin bercerita Tentang tanggalnya cahaya bintang Yang lesap dalam lingkaran matahari Serta pelarian mendung ke negeri hujan Atau langit yang berjalan di atas pucuk-pucuk hutan   … selengkapnya


 PERJALANAN TAK BERUJUNG
  • Jul 15, 2024
  • Rastono Sumardi
  • Puisi Rissa Churria, Sastra

  (Rissa Churria)   Malam itu tak ada rintik suara Menterjemahkan kalimat apa siapa Gemuruh angin dan kilatan cah cahaya Bersalaman bergamitan penuh mesra Suluk bayang naga dari balik awan kelan… selengkapnya